Apa Itu Kursus Macro Excel VBA
Kursus Macro Excel VBA adalah kursus membuat otomatisasi tugas tugas yang sering kita lakukan di kantor dengan menggunakan bahasa visual basic
Apa aja yang akan kamu dapatkan setelah kursus ?
- Dapat membuat aplikasi inventory dengan excel VBA
- Membuat aplikasi Penggajian
- Membuat aplikasi Pos (Minimarket)
- Aplikasi keuangan
- Aplikasi Akutansi
- Aplikasi Pajak
- Dll
Bagaimana caranya mengikuti kursus ini ?
Anda sudah harus menguasai Excel Dasar seperti Fungsi If, fungsi TEXT HLOOKUP,VLOOKUP,PIVOT TABLE, PIVOT CHART barulah anda bisa mengikuti materi VBA macro EXCEL
Siapa Saja Yang boleh mengikuti Kursus ini ?
Anda yang ingin mempermudah pekerjaan anda semisal guru admin staff dan bidang IT
Berapa investasi yang harus saya keluarkan?
Untuk mengikuti Kursus ini anda cukup mengeluarkan biaya Rp 1.800.000